Di Ujung Program TMMD Ke-110 Babinsa Komsos Dengan Staf Lurah Dan Babinkamtibmas

0
122

Sorong, Papua Barat – Babinsa Koramil 1802-07/Aimas Serda Sudarno melaksanakan Komunikasi sosial dengan Babinkamtibmas dan staf kelurahan klamalu bertempat di Kantor Lurah Klamalu Distrik Mariat Kabupaten Sorong. Minggu (28/03/2021)

Sebagai seorang Babinsa komunikasi sosial adalah sebagai senjata dalam melaksanakan tugas sehari-hari, dengan cara ini dapat menyampaikan dan menerima informasi penting, sekarang informasi Vaksin semoga seluruh masyarakat sekitar kelurahan klamalu dapat di vaksin. Terang Babinsa saat mengobrol bertiga.

Tidak ketinggalan juga Babinsa membahas Program TMMD yang sudah mau berakhir di akhir bulam maret ini. Tanggapan Staf lurah dan Pak Babinkamtibmas tidak terasa sudah mau penutupan. 8 rumah permanen semoga bermanfaat bagi masyarakat di kampung kamlin terang Bapak Arun (staf lurah).

Lanjut Pak Arun kayaknya sudah berjalan 1 bulan yaa pak Babinsa. Berarti semua sudah selesai. Program TMMD Ke-110 Kurang kebih 1 pekan lagi pak dan semua sasaran tahap finishing. Kita harap semua selesai tepat waktu dan masyarakat dapat lebih sejahtera lagi. Ungkap Babinsa.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here